Langsung ke konten utama

Simple Future TENSE



Pengertian Simple Future Tense
 Simple future tense is a verb form used to express the action in the future with or without a plan  . (Simple future tense adalah suatu bentuk kata kerja  yang digunakan untuk menyatakan aksi di masa depan dengan atau tanpa rencana. )
Karena itu dalam Future Tense penggunaan kata Will, Shall yang artinya akan pastilah mendominasi. Shall jarang digunakan. Bisanya Shall untuk Subject I dan We (I shall…, We shall….) dan tidak untuk yang lain. Tetapi lebih sering orang pakai I will.. dan We will.. Jadi untuk I dan We boleh pakai baik will atau shall. Sedangkan Subject yang lain seperti HE, SHE, IT, YOU, THEY, WE semuanya pakai Will.
Rumus Simple Future Tense
Adapun rumus simple future tense untuk kalimat positif, negatif, dan interogatif berikut contoh-contoh kalimatnya dapat dilihat pada tabel sebagai berikut.

Jenis Kalimat
Rumus
Contoh Simple Future Tense
positif (+)
S + will + verb 1 (infinitive)
S + be+ going to + V1 (infinitive)
I will close the window. (saya akan menutup jendela)
They are going to organize a seminar. (Mereka akan menggelar seminar)
negatif (-)
S + will + not + V1 (infinitive)
S + be + not + going to + V1 ( infinitive)
I won’t close the window.
(saya tidak akan memutup jendela)
They are not going to organize a seminar. (Mereka tidak akan menggelar seminar)
interogatif (?)
Will + S + V1 (infinitive) + ?
Be + S + going to + V1 (infinitive) + ?
Will I close the window? (akankah saya menutup jendela?)
Are they going to organize a seminar?
NOMINAL
S+WILL/SHALL+BE+ (NOUN,ADJECTIVE,ADVERB )
I WILL BE THERE BY BUS.
( Saya akan berada di sana dengan naik bus )

Contoh Simple Future Tense
Beberapa contoh simple future tense dengan fungsi-fungsinya adalah sebagai berikut.

Fungsi
Contoh Simple Future Tense
Simple future tense to make a spontaneous decision to do something. 
(Simple future tense untuk membuat keputusan secara spontan untuk melakukan sesuatu.)
I think I’ll change my appearance.
(Saya pikir saya akan merubah penampilan.)
You look nervous. I’ll give you a glass of water.
(Kamu tampak cemas. Saya akan memberimu segelas air.)
Simple future tense to forecast the future (without a plan).
(Simple future tense untuk memperkirakan masa depan (tanpa rencana).
The doom will not happen in 2012.
(Kiamat tidak akan terjadi pada tahun 2012.)
Which hotels do you think will offer the best service?
(Hotel yang mana yang kamu pikir akan menawarkan pelayanan terbaik?)
He’ll angry.
(Dia akan marah.)
The sandstorm will come.
(Badai pasir akan datang.)
I think he will pass.
(Saya pikir dia akan lulus.)
Simple future tense with verb be to express something that has been planned or decided upon before speaking; promise in the future.

(Simple future tense dengan
verb be untuk menyatakan sesuatu yang telah direncanakan atau diputuskan sebelum berbicara; janji di masa depan.
I’ll be back soon.
(Saya akan segera kembali.)
I’ll be there next week.
(Saya akan disana minggu depan.)
Simple future tense with "going to" to express something that has been planned, decided, or is expected to occur based on the evidence that has now.
(simple future tense dengan “going to” untuk menyatakan sesuatu yang telah direncanakan, diputuskan, atau diperkirakan akan terjadi berdasarkan bukti yang dimiliki sekarang.)
I’m going to send this letter tomorrow.
(Saya akan mengirimkan surat ini besok.)
He is going to go French to continue his study.
(Dia akan pergi ke Perancis untuk melanjutkan sekolahnya.)

Future Tense Quiz
1.      Make 3 exsample from the formula future tense positif !
2.      Make 3 exsample from the formula future tense negatif !
3.      Make 3 exsample from the formula future tense introgatif !
4.      Change the sentence in Indonesia!
a. We will go to Korea next time to meet and plan your  study there.
b. I will change my mind if you stay with me here .
c. my family would recommend to create a large project in one of the rulers of the world.
5.  Change the sentence in English !
a. Pak Jokowi gubernur Jakarta akan membangun enam jalan tol di daerah Jakarta untuk mengatasi kemacatan di ibukota.
b. Universitas HKBP Nommensen  akan menyelenggarakan seminar pendidikan dengan universitas dari Amerika.
6. Make 2 sentence simple future tense to make a spontaneous decision to do something!
7. Make 2 sentence simple future tense  to forecast the future (without a plan)!
8. Make 2 sentence simple future tense with verb be !
9. Make 2 sentence  simple future tense with going to!
10. Write with your own that what do you know about simple future tense !

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kebudayaan Suku Karo

KEBUDAYAAN SUKU KARO  Kata Pengantar      Puji dan syukur kehadirat TuhanYang Maha Esa karena berkat berkat dan rahmat karunia-Nya sehingga penulis dapat menyusun makalah ini yang berjudul “KEBUDAYAAN SUKU KARO” tepat pada waktunya. Penulis menyadari bahwa didalam pembuatan makalah ini berkat tuntunan Tuhan Yang Maha Esa dan tidak lepas dari bantuan berbagai pihak baik dari teman-teman, keluarga dan terutama kepada dosen pembimbing saya maka dari itu dalam kesempatan ini penulis menghaturkan rasa hormat dan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang membantu dalam pembuatan makalah ini. Akhir kata semoga makalah ini dapat makalah memberikan manfaat kepada seluruh pembaca. Selain itu penulis menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kata kesempurnaan, baik dari bentuk penyusunan maupun materinya. Oleh karenanya kritik dan saran dari pembaca sangat diharapkan untuk penyempurnaan makalah selanjutnya.  Medan, Januari 2013 Penulis   ( Ari Fitri

Gila

ada kemungkinan orang menjadi gila dalam berbagai hal bahkan mungkin saja setiap detik perjalanan kehidupan ini, bisa saja sejam yang lalu anda tertawa bahagia dengan rekan-rekan anda namun beberapa menit kedepannya anda bisa saja menjadi gila tanpa anda duga. Sama halnya dengan kematian yang tak akan satu orang yang mampu memprediksi kapan itu akan datang begitu juga dengan istilah kata gila  namun jika kematian tidak bisa di hindari lain halnya dengan kata "Gila" ini. saya pernah membaca bahwa sebenarnya semua manusia di dunia pada dasarnya adalah orang gila hanya saja berbeda tingkat kegilaannya. Level paling tinggi mungkin disebut depresi.Untuk pembahsaan depresi sendiri saya juga kurang paham dari sudut pandang orang psikologi maupun ilmu kedokterannya hanya saja saya pernah mendengar tentang sejenis depresi ringan dan ada pula depresi berat. Saya tidak akan membahas itu lebih detail karena biar bagaimanapun itu hanya sebuah opini kalangan awam yang tidak mengetahui